Rabu, 19 Mei 2010

"TATA MAKNA DALAM BAHASA INDONESIA"

Tata Makna dalam Bahasa Indonesia terdiri dari :

1. Makna leksikal/gramatikal
Makna leksikal adalah makna yang kurang lebih tetap, seperti tertera dalam kamus. Makna gramatikal adalah makna yang ditimbulkan oleh proses gramatis yang ditentukan oleh urutan kata, intonasi, bentuk, serta kata tugas penentu kalimat.
2. Makna denotatif/lugas
Makna denotatif adalah makna yang didasarkan atas penunujukan yang obyektif dan belum mendapat tambahan atau perluasan.
3. Makna konotatif
Makna konotatif adalah makna yang memiliki arti kiasan.
4. Makna Idiomatis
Idiom berarti makna kata, kelompok kata, yang telah menjadi istilah khusus dan tidak dapat diterjemahkan secara harfiah ke dalam bahasa lain.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar